Sistem operasi windows 8 telah banyak menarik perhatian banyak orang untuk mencobanya, tak terkecuali dengan saya. Namun ketika pertama kali mencoba pertama kali saya binggung untuk menjalankan windows media player.Ternyata default windows media player di sembunyikan untuk windows 8. Untuk menginstalnya sebenarnya caranya pun cukup gampang.






Berikut caranya :
1. pertama buka contol panel (klik kanan pojok kiri pilih control panel)



2. Klik program kemudian klik turn windows features on or off.

3. Kemudian centang pada media features. Kemudian klik tombol ok. Maka media player akan terinstal di windows 8 kita